TANAM TERONG UNGU DI TURUSGEDE REMBANG

serikatpetanirembang.com - Suparji dibantu istri Sunari, warga desa Turusgede 02/03 mulai menanam terong ungu.
Bibit diperoleh dengan hasil semai sendiri, dengan usia bibit siap tanam 20 hst. Bedengan cukup di sebelah lahan. Jadi, kalau kita akan tanam tinggal cabut langsung pindah ke lahan," tutur Suparji.
Semoga 2 bulan ke depan hasil panen akan mendapat harga yang baik. Tidak seperti kemarin, harga persak 80rb,"imbuhnya.

Admin SPI Rembang,2019
Share:

Entri yang Diunggulkan

Pasar Kramat Desa Nglojo Segera Launching

www.serikatpetanirembang.com - Pasar kramat Nglojo merupakan suatu pasar wisata tradisional yang mempunyai konsep mengangkat tema ...

Berita Pertanian

Total Pageviews

Label

Gallery Pertanian

Dokumentasi Berita